Ini Daftar Korban Kecelakaan Kereta Pemalang

Evakuasi KA Senja Utama di Petarukan, Pemalang
Sumber :
  • ANTARA/Oky Lukmansyah

VIVAnews - Sedikitnya 33 orang tewas dalam kecelakaan maut antara Kereta Api (KA) Argo Bromo Anggrek Jakarta-Surabaya dan KA Senja Utama Jakarta-Semarang di Pemalang, Jawa Tengah, dini hari tadi, Sabtu, 2 Oktober 2010.

Para korban dibawa ke beberapa rumah sakit di Pemalang, di antaranya RS Santa Maria, RS Dr. Ashari, dan RSUD Pemalang.

Berikut nama-nama korban yang berhasil diidentifikasi aparat.

RS Santa Maria, Pemalang (13 korban)

1. Eko Suwondo: Jalan Borobudur Manyaran, Semarang
2. Budi Suyatno: Jalan Tidar, Kelapa Dua
3. Maryono: Duren Jaya
4. Asmail Anwar: Jalan Lorong 100 Koja, Jakarta Utara
5. Tri Suryati: Poncol, Ciracas, Jakarta Timur
6. Bayu Sakti: Bukit Leyangan Damai, Ungaran, Semarang
7. Heri Pramono: Asrama Yonif 320 Tapos
8. Widya Sandi: Semarang Barat
9. Agung Yuwono

Belum teriidentifikasi: 4 orang

RSUD Dr. Ashari, Pemalang (15 korban)

1. Budi Setiawan: Desa Plombokan, Semarang Utara
2. Fikri Andika: Perum Bintara 2 Bekasi
3. Hertiyono: Jalan Gayam, Wonodri, Semarang
4. Nyonya Yeni: Semarang
5. Bahtiar Oktaviandi: Cempaka Baru, Kemayoran, Jakarta Pusat
6. Andres: Salatiga
7. Freddy Adotan Sihombing: Jalan Damar Laut, Bagelan, Padang
Alur.
8. Eko Setiawan: Kemuben, Kendal
9. Ferij Pahaling: Gedong Songoanyaram, Semarang
10. Yulianto: alamat belum diketahui

Belum teridentifikasi: 5 orang

(sumber: tvOne)

Viral Anak Selebgram Malang Dianiaya Pengasuhnya, Polisi Langsung Tangkap Pelaku
Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto.

Suara Golkar di Pemilu 2024 Naik Signifikan, Airlangga: Hitungan Kami Dapat 102 Kursi

Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto bersyukur suara yang diperoleh partainya pada Pemilu 2024, naik signifikan. Airlangga berterima kasih ke kader dan para caleg

img_title
VIVA.co.id
29 Maret 2024