FOTO: Rumah Mewah Milik Mantan Presiden PKS Luthfi Hasan

KPK Sita Rumah Luthfi Hasan Ishaaq
Sumber :
  • VIVAnews/Ikhwan Yanuar
VIVAnews -
Cegah Informasi Simpang Siur, Jemaah Haji Diimbau Tak Bagikan Kabar Tidak Benar di Media Sosial
Salah satu rumah yang diduga terkait tersangka suap kuota impor daging sapi, Luhtfi Hasan Ishaaq, terletak di Jalan H. Samali, Pasar Minggu, Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menduga, tanah dan rumah mewah ini dibeli dari uang hasil tindak pidana pencucian uang.

Usulan Kejaksaan Izinkan Lima Smelter Perusahaan Timah Tetap Beroperasi Disorot

Pantauan
Mahfud MD Blak-blakan Soal Langkah Politik Berikutnya Usai Pilpres 2024
VIVAnews , rumah bernomor 27 itu berwarna paduan antara cokelat, abu-abu, dan putih. Di bagian pagar, pemilik memberi nuansa cokelat tua.


Saat
VIVAnews
mengunjungi rumah ini Senin kemarin, tak ada aktivitas pemilik rumah. Sepi. Lihat fotonya di


Selain rumah di Jakarta Selatan ini, KPK menyita rumah lainnya di Jalan Batu Ampar III, Condet, Jakarta Timur. Salah satu rumah itu atas nama Ahmad Zaky, orang kepercayaan Luthfi Hasan Ishaaq. Sementara itu, rumah lainnya, atas nama orang lain lagi.


Selain rumah, KPK menyegel enam mobil yang terkait Luthfi. Keenamnya masih tersimpan di kantor DPP PKS setelah penyidik gagal menyitanya, Senin 6 Mei lalu. Keenam mobil itu adalah:

1. Fortuner Hitam B 544 RFS

2. Mitsubishi Grandis warna hitam B 7476 UE

3. Mazda CX9 warna putih B 2 MDF

4. Mitsubishi Pajero Sport warna hitam 1074 RDW

5. Nissan Navara B 90 51 QI warna hitam

6. Volkswagen's Caravelle warna hitam B 948 RFS


(art)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya