Kerjasama VIVAnews-Radio Netherlands

Live Chat Putusan Sidang Rawagede di Den Haag

Proses gugatan hukum kasus Rawagede di pengadilan Den Haag, Belanda
Sumber :
  • Radio Nederland Wereldomroep

VIVAnews - Persidangan kasus pembantaian massal warga Rawagede karawang oleh penjajah Belanda pada 9 Desember 1947 akan memasuki tahap pembacaan keputusan pengadilan, Rabu sore 14 September 2011.

Angkasa Pura Indonesia Layani 4,1 Juta Penumpang di Mudik Lebaran 2024

Peristiwa pembantaian yang menewaskan sekitar 431  penduduk Rawagede, Desa Balongsari, Kecamatan Rawamerta, Karawang, saat itu, sudah banyak terlupakan oleh rakyat Indonesia. Namun, cucu-cucu dan keluarga korban masih menyimpan harapan pada pengadilan ini.

Mereka menuntut pengakuan dari pemerintah Belanda atas peristiwa berdarah itu, permintaan maaf dan ganti rugi. Selebihnya, pengadilanlah yang akan menentukan sore ini. VIVAnews bekerja sama dengan Radio Netherlands Worldwide menampilkan keputusan persidangan secara langsung dari Den Haag.

Top Trending: Video Ceramah Sholat Idul Fitri Singgung Politik hingga 4 Ribu Pengendara Kena Tilang

Melalui link http://vivanews.com/rnw Anda dapat mengikuti sejumlah video tentang Tragedi Rawagede, hasil keputusan pengadilan, pendapat para pengacara korban, pengacara negara Belanda, serta komentar publik yang hadir di pengadilan. Anda juga dapat mengemukakan pendapat Anda langsung melalui fasilitas Live Chat yang disediakan.(np)

Jemaah salat Id bubar saat khotib menyampaikan khotbah berbau politik

Jemaah Salat Id Bubar, Respons Mabes TNI soal Pengendara Fortuner Ngaku Adik Jenderal

Sejumlah berita masuk dalam kategori terpopuler, salah satunya mengenai jemaah salat Id yang bubar karena khatib menyinggung soal pemilu curang dalam khotbahnya.

img_title
VIVA.co.id
13 April 2024