VIDEO: Pemulung Cilik Hidupi 4 Adik dan 1 Kakak

Anak-anak penghuni lingkungan kumuh di kota.
Sumber :
  • VIVAnews/Ikhwan Yanuar
VIVAnews
Kondisi Terkini Chandrika Chika di Tahanan, Usai Jadi Tersangka Kasus Narkoba
- Masa kecil Muhammad Said, seorang siswa kelas VI SD di Situbondo, Jawa Timur, harus diisi dengan dua kegiatan, yaitu belajar dan menjadi pemulung. Dia bekerja sebagai pemulung untuk membiayai kebutuhan empat adik dan satu kakak perempuannya.

Ada Kesan Anies Baswedan Mulai Ditinggalkan Partai Pendukungnya, Menurut Pengamat

Tanpa ada rasa malu Said memulung usai sekolah. Dari memulung, ia mendapatkan penghasilan Rp20.000 per hari. Tapi itu pun tak menentu sesuai dengan barang yang dia dapatkan di sekitar jalan menuju rumahnya.
Bukan dari Palestina, Merry Asisten Raffi Ahmad Ungkap Asal-usul Bayi Lily di Keluarga Andara


Menjadi pemulung terpaksa dilakukannya untuk bisa membantu biaya hidup empat adik dan satu kakaknya. Sang ibu diketahui bekerja sebagai TKI di luar negeri, sedangkan ayahnya tidak memiliki pekerjaan tetap.


Sehari-harinya keluarga Said harus hidup serba pas-pasan. Mie dan tempe kecap jadi menu rutin santapan mereka makan. (ren)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya